tool-tool coreldraw12 part2
tool-tool coreldraw12 part2
Artikel Tutorial CorelDRAW, berikut adalah gambar shape tool, knife, de-el-elShape tool
digunakan untuk emodifikasi path atau bentuk dengan cara mengatur titik nodes dan control point pada obyek. Dengan shape tool Anda cukup menempatkan titik nodes pada segment garis atau kurva yang akan dimodifikasi kemudian drag control point untuk membentuk segment garis sesuai keinginan Anda.
cara shape tool adalah sebagai berikut :
1. pilih freehand tool atau tekan F5, kemudian buat gambar seperti :
2. Dengan menggunakan shape tool (F10) klik segment garis seperti dibawah ini
3. Pada property bar klik icon convert line to curve , sehingga akan muncul control point seperti dibawah ini.
4. Klik bagian tengah segment lalu drag keatas seperti dibawah ini
5. Gunakan langkah yang sama untuk memodifikasi segment yang lain untuk menghasilkan gambar seperti dibawah ini.
6. Lanjutkan langkah-langkah diatas sehingga menghasilkan bentuk gambar dibawah.
knife tool
dipakai untuk memotong obyek path sedangkan eraser tool untuk menghapus bagian dari obyek path baik yang terbuka maupun tertutup.
misalnya kita masih menggunakan gambar ayam.
1. Klik Pick Tool lalu pilih obyek ayam untuk menampilkan kotak handle
2. klik dan tahan shape tool, kemudian pilih knife tool
3. Klik 1, kemudian drag klik 2, maka obyek sudah terbagi 2.
4. Drag salah satu obyek kemudian lepas, tampak obyek sudah terpisah.
kalo dah begitu kemudian siapkan pemanggangan dan dibakar. hehee
erase tool
masih tetep pake gambar ayam,
1. Klik Pick Tool lalu pilih obyek (gambar ayam) untuk menampilkan kotak handle
2. klik dan tahan shape tool, lalu pilih eraser tool
3. Drag klik dan tahan, gerakkan diatas obyek tersebut, maka obyek yang dilewati oleh knife tool akan terhapus.
Smudge dan Roughen Brush
Cara penggunaan Smudge dan Roughen Brush hampir sama yaitu untuk memodifikasi garis outline pada obyek. Bedanya efek yang dihasilkan oleh hasil penggunaan smudge brush lebih halus dibandingkan dengan roughen brushyang lebih besar dan tidak beraturan.
met mencoba,,,
download orb tutorial lengkap coreldraw12
Demikianlah Artikel tool-tool coreldraw12 part2
Anda sedang membaca artikel tool-tool coreldraw12 part2 dan artikel ini url permalinknya adalah https://review-computer.blogspot.com/2009/02/tool-tool-coreldraw12-part2.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
tool-tool coreldraw12 part2
Tag : Tutorial CorelDRAW,